Salah satu camilan yang cocok untuk takjil buka puasa adalah bakwan khas Pontianak. Hidangan bakwan ini memiliki cita rasa yang gurih dengan tekstur yang renyah diluar dan lembut di bagian dalamnya.
Di tengah kesibukannya, Ashanty sering meluangkan waktu untuk memasak, salah satunya membuat bakwan sendiri di rumah. Baru-baru ini, Ashanty membagikan resep bakwan yang membuat netizen tertarik.